Dampak krisis multi dimensi yg melanda bangsa Indonesia ternyata menimbulkan kesadaran bagi bangsa ini akan pentingnya kesehatan dengan biaya murah.Seiring dengan kemajuan dunia kesehatan dewasa ini telah banyak beredar obat-obatan kimia atau sintesis dan semakin sedikitnya Pengobatan Gratis yang dilikukan oleh pemerintah yang berdampak pada rendahnya tingkat kesehatan yang layak untuk rakyat kecil.
Dengan kondisi yang sedemikian maka banyak instansi swasta ikut membantu pemerintah dalam usaha meningkatkan atau mendekatkan pelayanan kesehatan kepada masyarakat melalui Pengobatan Gratis maupun pengobatan murah,terutama golongan ekonomi lemah baik,di desa maupun di kota.
Khususnya mengenai obat-obatan diusahakan agar meluas dan merata dengan harga terjangkau.
Disamping itu perlu diupayakan adanya pengobatan gratis dengan memanfaatkan tumbuh-tumbuhan yang ada di sekeliling kita..Untuk memenuhi kebutuhan tersebut saya tulis sedikit tips dan trik di bawah ini:
1.Amandel
Pengobatan gratis nya dapat dilakukan melalui:
a.sediakan 2 buah mengkudu lalu diperas,disaring dan ditambahkan sedikit air panas masukan kedalam gelas lalu dicampur dengan madu,aduk sampai rata.Kemudian diminum 3 kali sehari.Caranya minum dipakai berkumur dulu selama beberapa menit baru ditelan.
b.Jeruk nipis 3 buah diperas diambil airnya lalu diberi sedikit kapur sirih diaduk rata,diminum menjelang tidur malam selama 3 hari berturut-turut.
2.Ambien
Pengobatannya:
a.sediakan daun kejibeling 6 gram,meniran 6 gram,temulawak 3 gram,asam kawak 1 gram.Semua bahan direbus dgn air 1 liter sampai tinggal 1/2 liter diminum 3 kali sehari lakukan sesuai keperluan
b.daun pepaya yg tdk terlalu tua,pada sore hari ditumbuk halus lalu di seduh dgn air panas,diperas dan disaring,pagi hari diminum sekali habis.
3.Amenia
tips pengobatan gratis nya:
Jeruk nipis 1 buah,daun bayam duri segenggam,kuning telur ayam kampung,madu murni 1 sendok makan,caranya:
kuning telur dan madu diaduk jadi satu lalu diberi perasan jeruk nipis,bayam duri ditumbuk diambil sarinya,semua bahan dikumpulkan jadi satu diaduk rata.Kemudian diminum tiap hari selama 5 hari selanjutnya 2 minggu sekali.
4.Alergi
cara PEngobatan gratis melalui:
Dengan sirih 7 lembar,bengkle 1 potong dan minyak kayu putih 1 sendok teh.Daun sirih dan bengkle ditumbuk jadi satu sampai halus,setelah halus dicampur dengan minyak kayu putih dan diaduk sampai rata.Cara pemakaiannya yaitu dioleskan pada kulit yang gatal secara merata.
5.Asma
Pengobatannya:
Ambil bawang putih 5 siung,madu asli 1 sendok makan.Bawang putih diiris kecil-kecil lalu direbus dengan 1 gelas air biarkan hingga tinggal 1/2 gelas.Masukan madu ke dalam air rebusan itu lalu diaduk.Diminum sekali habis pagi hari.Sorenya membuat lagi lakukan selama seminggu.
Mandilah dengan air hangat,tidur cukup,jangan merokok,hindarkan udara dingin.
Sumber: peperonity.com/
Temukan semuanya tentang Pasang Iklan, bisnis, Iklan Baris, iklan gratis
{ 0 komentar... Views All / Send Comment! }
Posting Komentar